Monday, August 29, 2016

Mendidik Anak

Sebilah besi baja bisa ditempa menjadi pedang mustika atau sekedar jadi pisau dapur saja.

Adalah sang Pandai Besi yang berperan menjadikan baja tersebut pedang atau pisau dapur.

Dalam hal pendidikan anak, jika kita menggunakan perumpamaan baja dan pandai besi ini, maka Baja adalah anak-anak kita, dan pandai besinya.... Pandai Besinya ada 2, sekolah dan rumah.

Nah, apakah anak-anak kita mau dijadikan Pedang atau Pisau Dapur, tergantung dari kerjasama antara guru-guru di sekolah dan orang tuanya di rumah.

Adapun peraturan pemerintah, mereka hanya membuat panduan saja, pelaksanaannya berada di tangan para Guru yang (seharusnya) berkomunikasi dan berkoordinasi dengan para orang tua.

No comments:

Post a Comment